Berita

Program Kerja Katar Jarin Diserahkan ke Pemerintah Desa Jarin Siap Difasilitasi

117
×

Program Kerja Katar Jarin Diserahkan ke Pemerintah Desa Jarin Siap Difasilitasi

Sebarkan artikel ini
katar desa jarin

Pamekasan – Kegiatan Audiensi Pengurus Karang Taruna Cipta Karya Jarin dengan Pemerintah Desa pada tanggal 10 Februari 2025 di Balai Desa yang sekaligus penyampaian program kerja Karang Taruna Cipta Karya Jarin selama 1 tahun kedepan, kegiatan ini diharapkan bisa menjadi gerbong awal bagi karang taruna untuk bersatu memberdayakan masyarakat khususnya Desa Jarin Kec. Pademawu Kab. Pamekasan.

Pada kesempatan itu ketua Karang Taruna Julianto Firmansyah menyampaikan

Program kerja yang sudah kita sepakati oleh internal pengurus bisa di fasilitas penuh oleh pemerintah Desa Jarin untuk mencapai kemajuan desa

Ada 5 pokok program kerja yang kami layangkan ke pemdes salah satunya adalah :

  1. Pendidikan & pelatihan
  2. Produksi pupuk organik
  3. HUT 17 Agustus yang dilimpahkan penuh ke pengurus karang taruna
  4. Katar Berbagi
  5. Pendistribusian air tangki gratis

5 pokok program kerja yang dilayangkan oleh karang taruna di sambut baik dan bahkan memperoleh apresiasi dari pemdes Jarin

Karang taruna sudah memiliki ide atau gagasan yang membangun, oleh karena itu, pemerintah desa jarin siap membantu dan memfasilitasi kegiatan yang menjadi agenda karang taruna, karena kami berharap kolaborasi ini tetap kita eksiskan agar kita pemdes punya satu visi dan misi dengan karang tarunataruna, untuk membangun desa sejahtera

Pungkas bapak PJ (Penanggung Jawab) Kepala Desa Jarin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *